looking for

Kamis, 18 November 2010

Pengaturan Control Panel

Control Panel digunakan untuk mengatur dan mengoperasikan software software yang ada di komputer. Berikut ini beberapa setting control panel beserta kegunaannya :
1. Network dan Internet = untuk mengatur komputer agar terhubung dengan network dan bisa di connect dengan internet.
2. Hardware and Sound = untuk mengatur sesuatu yang berhubungan dengan volume suara di dalam komputer.
3. User Accounts = untuk membuat baru atau mengganti user accounts di dalam komputer.
4. Clock, Language, and Region = untuk mengatur waktu, bahasa, tanggal, dan lain sebagainya yang tersimpan dan ditampilkan di dalam komputer.
5. Appearance and Personalization = untuk mendisplay atau menyeting layar desktop pada komputer, seperti memberi screen saver dan dengan background yang menarik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar